Ki Ageng Butuh

Silsilah Ki Ageng Butuh
Leluhur Trah Lurah Wongso Harjo

———

Pada Riwayat Azmatkhan disebutkan bahwa :
– Istri Ki Ageng Kebo Kenanga Pengging adalah Nyai Ratu Mandoko, anak dari Syarifah Zainab binti Syeikh Siti Jenar.

Pada Wikipedia (berdasarkan Babad Tanah Jawi), disebutkan bahwa :
– Ki Ageng Kebo Kenanga Pengging menikah dengan kakak perempuan Ki Ageng Butuh…

Pada Riwayat lain disebutkan bahwa :
– Syarifah Zainab binti Syaikh Siti Jenar adalah salah satu istri dari Sunan Kalijaga.

Berdasarkan riwayat-riwayat di atas :
– Disimpulkan bahwa Ki Ageng Butuh adalah adik dari Nyai Ratu Mandoko.
– Ki Ageng Butuh adalah anak dari Sunan Kalijaga dari istri Syarifah Zainab binti Syeich Siti Jenar.

Jalur Silsilah Kraton Yogyakarta lainnya, berasal dari puteri Sunan Kalijaga, melalui istrinya Nyai Zainab binti Syekh Siti Jenar :
1. Sunan Kalijaga # Nyai Zainab
1.1. Wertiswari (Nyai Ratu Mandoko) # Ki Ageng Pengging
1.1.1. Sultan Hadiwijaya # Ratu Mas Cempaka binti Raden Trenggono
1.1.1.1. Pangeran Benowo
1.1.1.1.1. Ratu Mashadi # Panembahan Seda Ing Krapyak
1.1.1.1.1.1. Sultan Agung
1.1.1..1.1.1.1. Sultan Amangkurat I
1.1.1.1.1.1.1.1. Sultan Pakubuwono I
1.1.1.1.1.1.1.1.1. Sultan Amangkurat IV
1.1.1.1.1.1.1.1.1.1. Sultan Hamengkubuwono I
1.1.1.1.1.1.1.1.1.1.1. Sultan Hamengkubuwono II
1.1.1.1.1.1.1.1.1.1.1.1. Sultan Hamengkubuwono III
1.1.1.1.1.1.1.1.1.1.1.1.1. Pangeran Diponegoro
1.1.1.1.1.1.1.1.1.1.1.1.2. Sultan Hamengkubuwono IV
1.1.1.1.1.1.1.1.1.1.1.1.2.1. Sultan Hamengkubuwono VI
1.1.1.1.1.1.1.1.1.1.1.1.2.1.1. Sultan Hamengkubuwono VII
1.1.1.1.1.1.1.1.1.1.1.1.2.1.1.1. Sultan Hamengkubuwono VIII
1.1.1.1.1.1.1.1.1.1.1.1.2.1.1.1.1. Sultan Hamengkubuwono IX
1.1.1.1.1.1.1.1.1.1.1.1.2.1.1.1.1.1. Sultan Hamengkubuwono X

Silsilah Sunan Kalijaga sampai Nabi Muhammad :
1. Nabi Muhammad Rasulullah
2. Sayyidah Fathimah Az-Zahra
3. Al-Husain
4. Ali Zainal Abidin
5. Muhammad Al-Baqi
6. Ja’far Shadiq
7. Ali Al-Uraidhi
8. Muhammad
9. Isa
10. Ahmad Al-Muhajir
11. Ubaidillah
12. Alwi
13. Muhammad
14. Alwi
15. Ali Khali’ Qasam
16. Muhammad Shahib Marbath
17. Alwi Ammil Faqih
18. Abdul Malik Azmatkhan
19. Abdullah
20. Ahmad Jalaluddin
21. Ali Nuruddin
22. Maulana Mansur (8.a,b,c)/ Tumenggung Tuban (8.a,b)/ Bupati Tuban ke-7 Hariyo Tejo (1,2,3,4,5,6) / Syekh Subakir alias Muhammad Al-Baqir (8c)
23. Ahmad Sahuri alias Raden Sahur alias Tumenggung Wilatikta (Bupati Tuban ke-8)
24. SUNAN KALIJAGA alias Raden Said alias Lokajaya alias Syekh Malaya alias Pangeran Tuban alias Muhammad Abdussyahid (Generasi ke-24 dari Rasul, Turunan Rasul ke-23)

Berdasarkan riwayat-riwayat di atas, bisa disimpulkan bahwa :
– Disimpulkan bahwa Ki Ageng Butuh adalah adik dari Nyai Ratu Mandoko.
– Ki Ageng Butuh adalah anak dari Sunan Kalijaga dari istri Syarifah Zainab binti Syeich Siti Jenar.
– Ki Ageng Butuh adalah keturunan Rasulullah yang ke-24.
– Ki Ageng Butuh termasuk salah satu paman leluhur dari raja-raja Mataram Islam.
– Ki Ageng Butuh hidup pada jaman Ki Ageng Kebo Kenongo, berarti ada sekitar 15 Generasi jarak antara Ki Ageng Butuh dengan Eyang Lurah Wongso Harjo.

Berdasarkan cerita rakyat Sragen :
– Ki Ageng Butuh adalah nama penyamaran dari Ki Ageng Kebo Kenongo, setelah disarankan menyingkir dari Pengging oleh Sunan Kalijaga.
– Jika digabungkan dengan cerita rakyat Sragen ini, maka silsilah Ki Ageng Butuh sampai ke Rasulullah tetap ada, yaitu melalui Nyai Ratu Mandoko.
– Jika Ki Ageng Butuh adalah sama dengan Ki Ageng Kebo Kenongo, maka Ki Ageng Butuh adalah leluhur dari raja-raja Mataram Islam. Maka Ki Ageng Butuh adalah keturunan dari raja-raja Majapahit.

Kesimpulannya:
– Trah Lurah Wongso Harjo mengikuti garis silsilah Ki Ageng Butuh di atas.

Semoga bermanfaat dan menambah keberkahan dari Trah Lurah Wongso Harjo.
Aamiin.

Bekasi, 2017-07-12
Kuswadi (NIT:3.7.2)

Sugih Sedulur Jembar Rejekine